Pemula Wajib Tahu, Inilah Tips Belajar Copywriting Gratis Yang Bisa Dicoba!
Copywriting termasuk seni baru di dalam memasarkan sebuah produk, yaitu lewat sebuah tulisan, bahkan sebenarnya agak berbeda dengan iklan biasa karena ia bersifat softselling. Peluang bekerja di bidang yang satu ini ternyata cukup bagus, apalagi jika dilihat sekarang ini semakin banyak diantara pelaku usaha yang menggunakan teknik tersebut untuk memasarkan produk atau jasa yang ditawarkan … Baca Selengkapnya